Prediksi Ekonomi Lesu, Kronologi Pagar Laut Tangerang, dan Publik Puas Kinerja 100 Hari Pemerintah

Pembaca, BU edisi hari ini berisi preview peristiwa yang paling menjadi perhatian publik pada bulan Januari ini. Bulan Pertama dengan Prediksi Ekonomi Lesu Sepanjang 2025 Memasuki bulan pertama 2025 ini perbincangan kondisi ekonomi Indonesia mengemuka, terutama setelah semakin terang aneka…