Avatar photo

Makpi Support

Top Three Things – 30 Januari 2025

Global Semalam di Amerika Serikat, indeks-indeks acuan turun setelah Federal Reserve mempertahankan suku bunga tidak berubah dalam keputusan kebijakan pertama tahun ini pada hari Rabu. Ketua Federal Reserve, Jerome Powell, menyatakan bahwa FOMC tidak terburu-buru untuk menurunkan suku bunga, dengan…

Top Three Things – 24 Januari 2025

Global Saham AS mengakhiri sesi Kamis dengan penguatan, imbal hasil UST berakhir bervariasi, dan indeks DXY bergerak fluktuatif. Fokus semalam adalah pidato Presiden AS, Donald Trump, di Forum Ekonomi Dunia di Davos. Pidatonya mencakup berbagai topik—minyak, deregulasi, pemotongan pajak, tarif,…

Top Three Things – 23 Januari 2025

Global Wall Street ditutup lebih tinggi pada hari Rabu (S&P 500: 0,6%, Nasdaq: 1,3%, dan Dow Jones: 0,3%) dengan saham-saham teknologi memimpin penguatan, setelah Presiden Donald Trump mengumumkan ‘Proyek Stargate’ yakni merupakan sebuah investasi sektor swasta oleh OpenAI, Oracle, dan…

Top Three Things – 22 Januari 2025

Global Terjadi reli pemulihan pada ekuitas dan obligasi pada Hari Pertama pemerintahan Trump, seiring dengan pasar yang menunda ekspektasinya akan pengumuman tarif impor. Pada hari pertamanya, Trump mencabut hampir 80 tindakan eksekutif yang dikeluarkan oleh Presiden Joe Biden sebelumnya, hanya…

Top Three Things – 21 Januari 2025

Global Pasar saham dan obligasi AS tutup pada hari Senin untuk memperingati Hari Martin Luther King Jr. Kalender data ekonomi juga relatif ringan, sehingga perhatian tertuju pada pelantikan Trump dan serangkaian perintah eksekutif yang akan segera ditandatanganinya. Keamanan perbatasan dan…